Pedawa,19/4
Bupati Buleleng Putu Agus Suradnyana,ST di dampingi oleh Kepala Dinas Kebudayaan menghadiri kegiatan Pedawa Festival 2019 Kepalas Dinas Kebudayaan,Drs Gede Komang Msi, Kepala Dinas Pariwisata yang dalam hal ini diwakili Kepala Bidang Pemasaran I Nyoman Gede Gunawan, SS dan Kepala Bidang Destinasi Pariwisata Ketut Suteja,SE dan Pimpinan OPD se-Kabupaten Buleleng dan Perbekel Desa Pedawa Putu Sudarmadja, serta Bapak Subanda selaku Koordinator kegiatan ini.
Ketua panitia Gede Sudana mengharapkan kegiatan ini menjadi event berkelanjutan, dan dari Perbekel Desa Pedawa mengharapakan dukungan pihak pemerintah Buleleng dalam pengembangan pariwisata berbasis budaya
Bupati Buleleng Putu Agus Suradnyana,ST dalam sambutannya sangat memberikan apresiasi dengan kegiatan tersebut dengan kata lain bisa membawa mebangun dan mengembangkan budaya dan tradisi di Desa pedawa, dan sekaligus mebuka kegiatan Pedawa Festival " Atraksi Seni dan Budaya Baliaga Desa Pedawa " dengan ditandai pemukulan gong sebanyak 3 kali.
Kegiatan dilanjutkan dengan pementasan atraksi megangsing yang dibwakan oleh masyarkat desa pedawa dengan langsung di saksikan oleh Bupati Buleleng beserta jajaran dan pementasan atraksi seni budaya ini akan dilaksanakan dua hari sampai hari sabtu.
Kegiatan ini merupakan upaya pelestarian kebudayaan dan seni dan juga merupakan suatu bentuk promosi budaya berbasis budaya dan kearifan lokal.